Solidaritas Kuat , SPSI Bersama Kita Bisa !
Team SPSI PT.VICTORY CHINGLUH INDONESIA tetap solid melakukan Pengawalan Perundingan UMSK 2018 di kantor Disnakertrans Kab. Tangerang Membuahkan Hasil dengan kenaikan mencapai angka 2,5% yaitu perkisaran nominal UMSK 2018 sebesar Rp.3.644.730, dari hasil perundingan yang berlangsung, syukur dan allhamdullilah untuk Buruh Pekerja Kab TANGERANG dengan adanya kenaikan UMSK untuk tahun depan.
Tangerang, 14 Desember 2017
0 komentar:
Posting Komentar